Informasi Karir Indonesia
Pendaftaran:
United Tractors (UT/Perusahaan) adalah distributor peralatan berat terbesar dan terkemuka di Indonesia yang menyediakan produk-produk dari merek ternama dunia seperti Komatsu, UD Trucks, Scania, Bomag, Tadano, dan Komatsu Forest. Perusahaan ini didirikan pada 13 Oktober 1972
Saat ini jaringan distribusi perusahaan ini mencakup 19 kantor cabang, 22 kantor pendukung, dan 11 kantor perwakilan di seluruh penjuru negeri. Tidak puas hanya menjadi distributor peralatan berat terbesar di Indonesia, Perusahaan juga memainkan peran aktif di bidang kontraktor penambangan dan baru-baru ini telah memulai usaha pertambangan batu bara. UT menjalankan berbagai bisnisnya melalui tiga unit usaha yaitu Mesin Konstruksi, Kontraktor Penambangan dan Pertambangan. Saat ini perusahaan ini mengadakan perekrutan calon karyawan untuk posisi dibawah ini:
Tambahkan WhatsApp, LINE dan Instagram official mariberkarir untuk mendapatkan informasi lowongan kerja yang terbaru
Senior Legal Staff
Persyaratan:
- S1 Hukum
- Pengalaman minimal 3 tahun sebagai legal staff di perusahaan/industri
- Usia Maks 30 tahun
Application Engineer
Persyaratan:
- S1 Teknik Sipil
- Usia Maks 27 tahun
- Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
Administration Depatment Head
Persyaratan:
- S1 Ekonomi
- Memahami ilmu dasar finansial dan laporan keuangan
- Usia Maks 27 tahun
- Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
SAP - ABAPER
Persyaratan:
- Pendidikan minimal S1 (IT related)
- Fresh graduated are welcome
- Menguasai pemrograman SAP-ABAP
- Paham ERP (Enterprise Resource Planning)
- Dapat bekerja mandiri maupun dalam team
- Bersedia ditempatkan di area Jakarta
Database Admin
Persyaratan:
- BA/BS degree in Computer Science or relevant practical experience.
- Fresh graduate are welcome
- The person must have advance knowledge of database management system ( Oracle, SQL, DB2)
- having senior experience of handle entrpreside data
- Perform performance tuning data migration
- Data integration and consolidation
- He/she will ensure the database in the optimum performance in the architecture , load and faster access.
ETL developer
Persyaratan:
- BA/BS degree in Computer Science or relevant practical experience .
- Fresh graduate are welcome
- The person must have developer programming background, such as C, Java, C#, Phyton, R and for hadoop with Spark , MapReduce, able to use ETL tools as well SSAS or Datastage
- Advance knowledge in translate transformation rule and process into the system.
- He/she will ensure the data processing in the correct way , with good data quality as the output
IT Mobile Developer
Persyaratan:
- BA/BS degree in Computer Science or relevant practical experience
- Fresh graduate are welcome
- Hybrid apps development using Apache Cordova or Ionic Framework - developing application based on Object Oriented Design Principles
- version control system (e.g. Git)
- security vulnerabilities in mobile application
UI/UX Designer
Persyaratan:
- BA/ BS minimum 2 years of experience and any background related.
- Fresh graduate are welcome
- Depth understanding about Conceptualize, visualize and design user experiences (user research, customer journey, prototyping), can translate busines process into wireframes, conduct usability testing, typography, layouting, colouring
- Familiar with : sketch app, adobe illustrator, Adobe Photoshop, Prototyping tools (invision, marvelapp)
IT Web Developer
Persyaratan:
- Bachelor degree in Computer Science or relevant practical experience
- Fresh graduate are welcome
- server-side Javascript such as ExpressJS and Loopback API Framework
- data modeling in SQL or NoSQL database
- developing and deploying web apps, involved in more than 3 SDLC
- version control system (e.g. Git)
- information security vulnerabilities in Web App (e.g. SQL Injection etc.)
- strong user interface design sense and implementation and aware of cross-browser compability and performance considerations willing to learn, share, and teach
Data Scientist
Persyaratan:
- He/she must possess Bachelor degree in statistic, mathematics or physics and strong interest about data analyst.
- Fresh Graduate are welcome.
- The person must have statistic advance knowldege, able to use modelling tools, such as SPSS and programming languange with R or Phyton.
- He/she will work with the business team to understanding the change of the business to refresh any new model and prediction to be updated with the actual and update data in the company.
- The person also need to have deep understanding of data lineage of data sources that will be use to be include in the prediction model.
Pendaftaran:
Pendaftaran dilakukan secara online melalui LINK INI
Deadline:
03 Desember 2017
Sumber:
Karir Indonesia : Open Rekrutmen United Tractors (UT)
Reviewed by rianxska
on
12.21
Rating:
Tidak ada komentar: