Karir Indonesia : Sampoerna Apprentice Program 2017

Informasi Karir Indonesia
PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk. (Sampoerna) merupakan perusahaan rokok terkemuka Indonesia. Perusahaan inin memproduksi sejumlah kelompok merek rokok kretek yang dikenal luas, di antaranya Sampoerna A, Sampoerna Kretek, Sampoerna U, serta “Raja Kretek” yang legendaris Dji Sam Soe. Kami adalah anak perusahaan dari PT Philip Morris Indonesia (PMID) dan afiliasi dari Philip Morris Internasional Inc., perusahaan rokok tembakau internasional terkemuka di dunia. Sebagai salah satu produsen rokok terkemuka di Indonesia, Sampoerna bangga pada tradisi dan filosofi yang menjadi dasar kesuksesan perusahaan yang didukung dengan merek-merek yang kuat serta karyawan-karyawan terbaik, sambil terus berinovasi untuk masa depan yang lebih gemilang.
PT HM Sampoerna Tbk. ("Sampoerna") mencari orang-orang berbakat untuk bergabung sebagai:


Tambahkan WhatsApp, LINE dan Instagram official mariberkarir untuk mendapatkan informasi lowongan kerja yang terbaru


Sampoerna Apprentice Program 2017

Persyaratan:
  • Mahasiswa sarjana semua jurusan
  • Memiliki IPK min. 3.00
  • Lebih disukai di semester 7 atau 8
  • Memiliki kKemampuan komunikasi yang baik
  • Fasih berbahasa Inggris, baik lisan maupun tulisan
  • Berpikir analitis yang bagus
  • Bersedia mengikuti program minimal 3 bulan
  • Bersedia ditempatkan di Surabaya

    Pendaftaran:
    Pendaftaran dilakukan secara online melalui LINK INI

    Sumber:

    Karir Indonesia : Sampoerna Apprentice Program 2017 Karir Indonesia :  Sampoerna Apprentice Program 2017 Reviewed by rianxska on 14.46 Rating: 5

    Tidak ada komentar: